" Ya Tuhan dan Allah kami, Engkau layak menerima puji- pujian dan hormat
dan kuasa; sebab Engkau telah menciptakan segala sesuatu; dan oleh karena
kehendak- Mu semuanya itu ada dan diciptakan. "
Hosana Terpujilah Tuhan Yesus, Allah dan Raja kami .... Dialah yang layak
terima pujian dan Hormat dan Kemuliaan karena. Tuhanlah yang Empunya.
Segala Kuasa dan segala sesuatu baik dibumi maupun didalam surga.
Tuhan Yesus adalah Tuhan, Raja dan Bapa yang layak kita sembah bahkan sejak
Tuhan Yesus dilahirkan didunia ini orang2 datang untuk menyembah Tuhan
Yesus. Selama kita hidup didunia ini bahkan sampai kita hidup disurga
adalah tugas kita untuk terus memuji-muji dan menyembah Tuhan Yesus. Dan
sudah menjadi kehendak Tuhan agar kita menjadi penyembah2. Nya yang
menyembah Tuhan dalam roh dan kebenaran, kita harus menyembah Tuhan didalam
roh sebab Tuhan adalah Roh.
Shalom sahabatku selamat pagi, biarlah kehidupan kita terus dipenuhi dengan
puji2an, ucapan syukur dan menyembah Tuhan karena itulah yang Tuhan
kehendaaki utk kita lakukan dlm hidup kita bukan utk Tuhan saja tetapi juga
untuk kebaikan kita, karena banyak hal yg akan kita terima, kita alaami,
kita rasakan saat kita memuji dan menyembah Tuhan...hidup kita dipulihkan,
ada damai yg kita rasakan, ada kasih yg kitaa nyatakan dan kita terima dari
Tuhan bahkan ada kekuatan dan kuasa yg dapatkan melalui pujian dan
penyembahan kita. Oleh karena itu Tuhan memerintahkan kita utk membangun
Pondok Daud yaitu kehidupan yg dipenuhi dng Pujian dan Penyeembahan akan
Tuhan shg pujian dan penyembahan akan menjadi gaya hidup kita orang percaya
dan gaya hidup yg spt ini yg akan kita bawa sampai nanti kita hidup disurga
bertemu muka dng muka dng Tuhan Yesus. Tidak akan ada. Hari tanpa doa,
pujian dan. Penyembahan kepada Tuhan sebab Dia layak terima segala pujian,
sembah kita. Tuhan Yesus memberkati